Asmara diumur 20'an
Dulu di umur belasan tahun kamu mencari pasangan dengan kriteria sesempurna mungkin dan fisik harus oke. Di umur belasan tahun pacaran sana sini, putus sini, cari sana. Waktu smp-sma diajak main ke rumahnya tentunya dengan teman yang lainnya bahagia gitu mengerti ibu bapaknya, adik, kakaknya. Tapi ketika kamu berumur 20an, rasanya mau pacaran saja takut, diumur 20an ingin dengan satu orang tapi kadang banyak terhalang RAS, adat istiadat, wilayah dan lain sebagainnya. Kamu akan takut memilih pasangan, dan memikirkanya ratusan kali, sering terjadi pergolakann difikiran "bagaimanakah dengan ibunya, apakah dia menyukaiku?", " bagaimanakah dengan saudara iparku apakah dia menyukaiku, menerimaku sebagai saudaranya juga?, bagaimanakah dengan sifatku apa dia menerima, apakah dia mau merawat orangtuaku kelak" dan kamupun enggan datang kerumahnya karena takut. . . Di umur 20an kamu biasanya akan sering mengambil keputus...